Pramono berbicara terkait rencana pertemuan dengan Jokowi. Pramono tidak ingin dianggap membuntuti Ridwan Kamil yang baru saja bertemu Presiden k-7 RI itu.
Presiden Prabowo Subianto bertemu dan makan malam bersama Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi). Istana menyebut tak ada agenda khusus dalam pertemuan itu.
Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan, Hasan Nasbi, mengungkap pertemuan santai antara Prabowo dan Jokowi. Tak ada agenda khusus, hanya kunjungan sahabat.