detikTravel
5 Destinasi Terbaik untuk Dinikmati Tanpa Smartphone
Gadget terutama smartphone adalah benda yang hampir pasti Anda bawa saat traveling. Tapi tahukah Anda, ada baiknya menikmati sebuah destinasi tanpa terus-terusan melirik smartphone. Berikut 5 destinasi terbaiknya.
Kamis, 25 Apr 2013 17:04 WIB







































