Belasan mahasiswa Universitas Muhammadiyah (UM) Surabaya mendatangi Terminal Kedung Cowek. Mereka menggelar 'kursus jalanan' bahasa Inggris untuk sopir angkot dan Pedagang Kaki Lima (PKL) di areal Suramadu.
Eksotisme Kabupaten Kediri tak hanya bisa dinikmati melalui kegagahan Gunung Kelud. Kota kecil identik dengan kuliner tahu kuning ini juga memiliki bangunan unik ala L'arch De Triomphe khas Perancis.
Puluhan sopir angkutan wisata freelance di Bali berunjuk rasa menentang penertiban. Mereka ingin bisa beroperasi mengantarkan wisatawan menikmati alam dan budaya Bali.
Ratusan anggota PMI Provinsi DIY memperingati hari jadi ke-148 Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional. Mereka menuntut pemerintah dan DPR untuk segera mengesahkan RUU Lambang Palang Merah.
Bali tak ingin kecolongan aksi terorisme pasca tewasnya Osama bin Laden. Polda Bali menyiagakan 8.000 personel untuk menjaga Bali dari ancaman teroris.
Bali pernah dua kali menjadi korban aksi bom para teroris. Oleh karena itu, kematian Osama bin Laden disikapi Pemprov Bali dengan sikap waspada. Karena, kematian Osama dikhawatirkan memicu aksi baru terorisme.