detikNews
Iran Bisa Punya Rudal Berjangkauan 2 Ribu Km Lebih Jika Diancam Eropa
Iran melontarkan peringatan untuk Eropa. Iran menegaskan bisa saja meningkatkan jangkauan rudalnya hingga di atas 2 ribu kilometer, jika Eropa mengancam.
Senin, 27 Nov 2017 16:36 WIB







































