Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution pagi ini memanggil Gubernur Jawa Timur Soekarwo. Keduanya akan membahas terkait pendidikan vokasi.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan akan lebih fokus memperbaiki program vokasi nasional sebagai bentuk peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM).