detikNews
Tes Swab Kedua, dari 1.280 Orang di Secapa AD yang Positif Sudah Ada yang Negatif
Sebanyak 1.280 orang di Secapa AD positif COVID-19. Namun dari hasil test swab kedua, sudah ada yang dinyatakan negatif. Namun mereka masih diisolasi.
Sabtu, 11 Jul 2020 20:30 WIB