detikHealth
541 Ribu Orang Indonesia Terancam HIV Positif di 2014
Perkiraan data nasional tahun 2009, terdapat 186.257 orang terinfeksi HIV di Indonesia. Jumlah ini diprediksi akan meningkat jadi 541.700 di tahun 2014 bila tak ada percepatan dalam upaya pencegahan.
Senin, 21 Mei 2012 15:47 WIB







































