detikNews
6 WNI dari Keluarga Umar Salim Peroleh Paspor pada Oktober 2014
Dari 16 WNI yang hilang di Turki, 6 di antaranya dari keluarga Umar Salim di Sukoharjo, Jawa Tengah. Mereka diketahui baru sekali melakukan perjalanan ke luar negeri. Paspor keenam orang itu dikeluarkan oleh Kantor Imigrasi Surakarta pada Oktober lalu.
Senin, 09 Mar 2015 16:37 WIB







































