detikNews
Ladang Rusak Terkena Abu Merapi, Warga Borobudur Butuh Bantuan Pangan
Abu vulkanik akibat letusan Gunung Merapi menyebabkan tanaman milik warga yang berada di Dusun Ngadiharjo, Desa Tawangsari, Kecamatan Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, dalam kondisi yang memprihatinkan. Akibatnya, warga yang bermata pencarian sebagai petani terancam kelaparan dan kehilangan pekerjaan.
Senin, 08 Nov 2010 12:10 WIB







































