detikFinance
Mari Elka Minta Garuda dan HI Jualan Makanan Asli Indonesia
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Mari Elka Pangestu meminta dua BUMN yakni Garuda Indonesia dan Hotel Indonesia Kempinski mempromosikan produk kreatif Indonesia.
Senin, 05 Des 2011 18:11 WIB







































