detikFinance
BUMN Ramai-ramai Gelontorkan Dana Rp 9,7 Miliar untuk Bangun Morotai
Perusahaan-perusahaan plat merah atau BUMN menggelontorkan dana senilai Rp 9,7 miliar untuk membangun Pulau Morotai Provinsi Maluku Utara.
Rabu, 08 Mei 2013 13:27 WIB







































