Kebijakan PSBB di Bogor, Depok dan Bekasi (Bodebek) berlaku mulai hari ini. Kendaraan yang keluar masuk wilayah Bodebek dibatasi dan harus melewati check point.
Polisi menangkap dua orang remaja yang melakukan perampokan di Pamulang, Tangerang Selatan. Dalam aksinya, kedua pelaku menodong korban dengan senjata tajam.
Polri mengimbau masyarakat untuk mewaspadai modus-modus perampokan yang memanfaatkan isu terkait Corona. Warga diminta lapor apabila ada yang mencurigakan.