Isu jual beli jabatan dalam pengisian perangkat desa di Kabupaten Kediri terus bergulir. Bupati berkomitmen akan menjatuhi sanksi bagi siapa saja yang curang.
Polresta Malang Kota meraih penghargaan Top 15 Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2021 dari Kemenpan RB. Panic Button On Hand (PBOH) menjadi salah satu inovasinya.
Mas Dhito tak main-main soal praktik jual beli jabatan perangkat desa di Kediri. Siapa saja yang bermain dalam pengisian perangkat desa akan ditindak tegas