Setelah lebih dari lima jam terbakar, kebakaran sebuah gudang spare part mesin di Jalan Petemon Kali IV dapat dipadamkan. Tiga kendaraan ikut terbakar.
Harga solar baik subsidi dan non subsidi turun membuat banyak antrean SPBU di Surabaya. Sejumlah SPBU juga kehabisan stok solar. Namun sopir rela mengantre.
Sempat terdengar ledakan dari arah truk yang terbakar saat memindahkan BBM ke tangki SPBU di Pondok Gede, Jaktim. Ledakan itu terdengar oleh warga sekitar.
Pemadam kebakaran langsung bergegas meluncur ke lokasi truk terbakar di SPBU depan Asrama Haji, Jakarta Timur. Sebanyak 13 mobil damkar telah berada di lokasi.
Truk pengangkut bahan bakar minyak (BBM) terbakar di SPBU depan Asrama Haji, Pondok Gede, Jakarta Timur. Truk itu terbakar saat memindahkan BBM ke tangki SPBU.