detikFinance
Cadangan Devisa Naik US$ 5 Juta
Posisi cadangan devisa hingga 7 Juni 2005 mencapai US$ 34,62 miliar atau naik sebesar US$ 5,20 juta dibandingkan posisi minggu sebelumnya.
Jumat, 10 Jun 2005 11:54 WIB







































