Kepala Kanwil Kemenag Jatim Haris Hasanuddin dan Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Gresik Muafaq Wirahadi, yang jadi tersangka suap di KPK, dinonaktifkan.
Intervensi politik terhadap birokrasi sudah sangat brutal, tak lagi (hanya) dilakukan oleh top leader yang memang diisi oleh politisi, namun juga oleh parpol.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan bahwa peraturan pemerintah (PP) kenaikan gaji untuk Tentara Nasional Indonesia (TNI) sudah ditandatangani.