Sepakbola
Tanpa Penonton, PSIM Ungguli Semen Padang 2-0
Tanpa dukungan pendukungnya di Stadion Mandala Krida, Sabtu (11/3/2006) PSIM Yogyakarta malah memetik kemenangan. Tamunya Semen Padang pun ditekuknya dengan dua gol tanpa balas.
Sabtu, 11 Mar 2006 18:23 WIB







































