detikOto
TVS Buka Motomart di Jatake
Produsen motor India, TVS, kembali memperkuat ekspansinya ke wilayah Tangerang. Sebuah showroom baru berkonsep 3S (Sales, Service, Spare Part) pun mereka dirikan di sana.
Kamis, 09 Agu 2012 14:47 WIB







































