Pemerintah memangkas libur akhir tahun 2020 sebanyak tiga hari. Menko PMK Muhadjir Effendy mengimbau masyarakat memanfaatkan libur akhir tahun secara arif.
Sebuah survei menunjukkan Gaji para pekerja di Indonesia disebut akan mengalami pertumbuhan yang cukup tinggi dibanding negara lain di dunia pada tahun depan.
Kementerian Ketenagakerjaan resmi meluncurkan layanan pengesahan peraturan perusahaan (PP) dan pendaftaran perjanjian kerja bersama (PKB) secara daring.