detikSport
Masalah Besar pada Ban Motor Rossi
Valentino Rossi harus menerima kenyataan dirinya belum pernah bisa menaklukkan Istanbul Park. Kegagalannya kali ini disebabkan performa ban motornya, yang ia tak tahu letak masalahnya.
Senin, 23 Apr 2007 01:21 WIB







































