detikNews
Novanto yang Minta Sidang MKD Digelar Tertutup
Sidang MKD untuk meminta keterangan Ketua DPR Setya Novanto digelar tertutup. Keputusan itu diambil lantaran permintaan dari Novanto langsung.
Senin, 07 Des 2015 15:11 WIB







































