'Ojek Mobil' Transportasi Andalan di Myanmar
Jangan bayangkan Anda akan menemui taksi pada umumnya saat Anda berada di Yangon. Taksi di kota ini lebih terasa seperti ojek yang banyak beroperasi di Jakarta.
Minggu, 12 Okt 2014 06:02 WIB







































