detikNews
Karaoke Tawarkan Prostitusi di Madiun Digerebek, Seorang Papi Jadi Tersangka
Polisi menggerebek karaoke In Lounge di Kota Madiun. Karaoke ini digerebek karena menawarkan LC atau pemandu lagu untuk melayani prostitusi.
Senin, 14 Sep 2020 14:59 WIB







































