detikNews
Berkas Telah Diperbaiki, Polri Siap Presentasi di Depan Timwas Century
Kabareskrim Komjen Pol Ito Sumardi mengatakan pihaknya telah memperbaiki berkas laporan Polri terkait kasus Century. Pada pertemuan 2 minggu lalu, Timwas sempat mempermasalahkan laporan Polri yang lebih mengacu ke opsi A sedangkan hasil paripurna memilih opsi C.
Rabu, 02 Jun 2010 10:17 WIB







































