detikTravel
Alam Bawah Laut Bangsring Pukau Traveler di Banyuwangi Underwater Festival
Banyuwangi Underwater Festival resmi dibuka di Zona Perlindungan Bersama (ZPB) Bangsring Underwater, Banyuwangi pada Sabtu (21/5) kemarin. Alam bawah lautnya pun memukau banyak traveler.
Minggu, 22 Mei 2016 13:55 WIB







































