Martha Dijebloskan ke Medaeng, Kuasa Hukum: Ada Yang Aneh
Martha Indah Sapriani mantan Napi Lapas Delta Sidoarjo kembali dijebloskan ke Rutan Medaeng atas kasus dugaan penipuan dan penggelapan. Kuasa hukum Martah, Romel Limbong menilai ada yang aneh atas penahanan kliennya.
Rabu, 18 Apr 2012 17:51 WIB







































