detikNews
Kapolda DIY: Tidak Ada Sabotase, Kaitan Rel Banyak yang Lepas
Kapolda DIY, Brigjen Pol Sabar Raharjo meninjau lokasi kecelakaan KA Prambanan Ekspres. Selain melihat kondisi KA Prameks, Sabar juga melakukan penyisiran sepanjang 5 km di sekitar lokasi kejadian. Dari penyisiran tersebut banyak ditemukan kerusakan rel.
Selasa, 23 Okt 2012 22:15 WIB







































