detikNews
Mendagri Merapat ke Balai Kota Temui Anies Baswedan, Ada Apa?
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menyambangi Balai Kota DKI Jakarta. Namun, belum diketahui tujuan Tito datang ke Balai Kota.
Selasa, 17 Mar 2020 13:21 WIB