detikNews
Persik Tekuk Semen Padang 2-1
Kesebelasan Persik Kediri berhasil meraih hasil maksimal saat berlaga di kandangnya sendiri, Stadion Brawijaya. Persik berhasil menekuk tamunya Semen Padang.
Minggu, 09 Sep 2007 18:09 WIB







































