detikOto
Tata Motors Siap Bangun Mobil Listrik
Produsen mobil India, Tata Motors kembali membuat gebrakan. Setelah mengagetkan dunia dengan mobil paling murah sejagat, Tata Nano kini Tata sedang bersiap untuk meluncurkan dua mobil listrik Indica dan Ace EV di Eropa.
Senin, 16 Agu 2010 17:00 WIB







































