detikNews
Israel Hadapi Gelombang Teror Global yang Disponsori Iran
Enam warga Israel tewas akibat bom bunuh diri di Burgas, Bulgaria. Menurut Menteri Pertahanan Israel Ehud Barak, Israel kini sedang menghadapi "gelombang teror global" yang disponsori Iran.
Kamis, 19 Jul 2012 16:50 WIB







































