detikSport
Dua Ganda 'Merah Putih' Kandas di Perempatfinal
Dua wakil Indonesia kandas di babak perempatfinal. Fran Kurniawan/Shendy Puspa Irawati yang turun di nomor ganda campuran dan ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan gagal melewati lawan-lawannya.
Jumat, 23 Nov 2012 16:37 WIB







































