detikNews
Sopir Bus Sekeluarga Dimakamkan Dalam Satu Lubang
Korban tewas kecelakaan bus mini 'Manis' bernopol AG 7162 S yang terjun ke jurang sedalam 200 meter, terdapat satu keluarga. Sang sopir, Sunardi (40), istrinya Titik Nindah Ati (35) dan anaknya Lusita (6).
Rabu, 19 Mei 2010 09:03 WIB







































