KPK menyebut ada bukti dugaan suap Rp 5,7 M ditemukan saat OTT Walkot Bekasi. Namun duit yang disita berjumlah Rp 3 M dan Rp 2 M di rekening. Ke mana sisanya?
Wali Kota Bekasi Rahmat Efendi kena operasi tangkap tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Mengintip kekayaannya, ada koleksi mobil apa saja?
KPK telah melakukan penggeledahan rumah para tersangka kasus yang menjerat Walkot Bekasi Rahmat Effendi. KPK menyita berbagai dokumen proyek ganti rugi lahan.
Mukti Agung Wibowo berasal dari keluarga pengusaha otobus. Dia lulusan pesantren ternama di Jateng. Dua kakak kandungnya pernah dan masih menjadi kepala daerah.
Putri Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi, Ade Puspitasari, menyebut OTT yang dilakukan KPK terhadap ayahnya merupakan pembunuhan karakter. KPK buka suara.
KPK menetapkan Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi atau Pepen sebagai tersangka. Dia diduga menerima suap terkait pengadaan barang dan jasa serta lelang jabatan.