Presiden Meksiko Claudia Sheinbaum membantah keras tuduhan yang dilontarkan menteri pemerintahan Trump soal dirinya mendorong demo rusuh di Los Angeles.
Jam malam diberlakukan di Los Angeles, AS, saat unjuk rasa memprotes kebijakan imigrasi Trump, yang diwarnai kerusuhan, terus menyelimuti kota tersebut.
Trump baru-baru ini membeli Tesla Model S sebagai bentuk dukungan ke Elon Musk. Namun hubungan keduanya memanas, Trump pun berniat menjual Tesla miliknya itu.
Kota Los Angeles, Amerika Serikat, mengalami kericuhan sejak akhir pekan, Jumat (6/6/2025). Aksi perusakan mobil, bangunan, dan penjarahan dilaporkan terjadi.