detikHot
Pance F Pondaag, Legenda Lagu Melankolis Indonesia
Penyanyi Pance F Pondaag termasuk salah satu legenda dalam dunia musik Indonesia. Kini Pance yang menelurkan banyak hits melankolis seperti 'Ku Cari Jalan Terbaik' dan 'Tak Ingin Sendiri' itu telah tiada dalam usia 59 tahun.
Kamis, 03 Jun 2010 19:43 WIB







































