detikNews
Walikota Risma Punya Binaan Tiga Atlet Balap Sepeda
M Ketut Purnomo (15), dulunya adalah anak yang suka mencuri burung dara. Namun sekarang dia sudah insyaf. Ia bersama dua anak lainnya kini dibina khusus menjadi atlet balap sepeda, dan telah meraih beragam piala kejuaraan.
Selasa, 24 Des 2013 12:01 WIB







































