PT MRT Jakarta mengungkap, pembangunan MRT fase II segmen 1 dari Bundaran HI ke Harmoni sempat terdampak aksi rusuh demo Tolak Ombibus Law beberapa waktu lalu.
Direktur Utama TransJakarta Sardjono Jhony Tjitrokusumo bercerita mengenai kerusakan halte karena demo omnibus law hingga rencana pengembangan bus listrik.