Berita terpopuler detikFinance, Sabtu (7/3) adalah tentang harga emas cetak rekor lagi, dan Sandiaga Uno buka suara soal Ahok calon pemimpin ibu kota baru.
Setelah kemarin naik cukup signifikan, hari ini harga emas batangan Logam Mulia milik PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) kembali melonjak dengan mencatat kenaikan Rp 10.000 per gram.
Harga emas batangan di Logam Mulia milik PT Aneka Tambang Tbk (Antam) kembali lompat tinggi ke Rp 555.000/Gram. Bisakah mencapai level Rp 600.000/gram?
Harga emas di pasar dalam negeri tengah meroket. Antam melalui divisi logam mulianya saja menaikkan harga hingga Rp 8.000 per gram. Apa yang sebenarnya terjadi?