detikFinance
Dituding ICW Boros, PLN Ngaku Sudah Hemat Rp 13,4 Triliun
PLN menyatakan pemborosan biaya produksi seperti yang dituduhkan Indonesian Corruption Watch (ICW) sudah tidak terjadi lagi. Saat ini, BUMN listrik justru telah berhasil berhemat hingga puluhan triliun.
Jumat, 04 Des 2009 07:58 WIB







































