Felipe Massa sudah menyatakan akan pensiun dari Formula 1 pada akhir musim ini. GP Abu Dhabi pada akhir pekan ini pun akan menjadi balapan perpisahan baginya.
Bagi para penggemar balap mobil Formula 1 mungkin pernah terbesit keinginan untuk bergabung dalam tim balap favorit. Tapi masuk tim F1 pastinya tidak mudah.
Sean Gelael akan punya tim baru di Formula 2 pada musim 2018. Pebalap Indonesia yang kini berusia 21 tahun itu telah mencapai kesepakatan dengan Prema Racing.
Toro Rosso resmi menunjuk Pierre Gasly dan Brendon Hartley sebagai pebalapnya di 2018. Tinggal Sauber dan Williams yang belum melengkapi line-up pebalapnya.
Presiden Jokowi menyingung konflik yang terjadi di Rakhine State, Myanmar, pada saat pleno KTT ASEAN ke-31 di Manila, Filipina, Senin (13/11). Apa kata Jokowi?
Sebastian Vettel menjalani balapan dominan untuk menang di GP Formula 1 Brasil. Pebalap Ferrari ini mengatasi Valtteri Bottas dari Mercedes yang finis kedua.
Dua pebalap Mercedes mengalami nasib yang bertolak belakang di kualifikasi GP Brasil. Valtteri Bottas merebut pole position, sementara Lewis Hamilton crash.