detikHealth
Ini Alasannya Mengapa Tubuh Bayi Selalu Wangi dan Sangat Disukai
Pernah merasa ingin selalu berada di samping dan menghirup aroma bayi baru lahir? Jangan khawatir, itu hal yang normal. Pada umumnya, dorongan kuat untuk melakukan hal itu disebabkan karena aroma tubuh bayi yang baru lahir memiliki aroma yang paling menakjubkan di dunia.
Jumat, 24 Apr 2015 09:05 WIB







































