detikNews
Belum Ada Deal Koalisi Antara Jokowi dan Cak Imin
Calon presiden (capres) yang diusung PDIP, Joko Widodo (Jokowi) sore tadi mendatangi markas PKB. Usai bertemu, Jokowi mengatakan kedua partai sepakat untuk bekerjasama, namun masih akan dikonsultasikan ke Dewan Syuro PKB dan PBNU.
Sabtu, 12 Apr 2014 19:37 WIB







































