detikNews
Unjuk Gigi Desainer Angkat Budaya Daerah Lewat Banyuwangi Fashion Festival
Banyuwangi menggelar Banyuwangi Fashion Festival (BFF). Sebanyak 11 desainer fesyen daerah menampilkan 80 koleksi busananya yang menawan bertema tradisi lokal.
Kamis, 18 Jul 2019 11:59 WIB







































