Akhir-akhir ini harga pangan khususnya beras mengalami lonjakan. Misalnya, harga beras medium yang mencapai Rp 12.000/kg dan beras premium Rp 15.000/kg.
Masyarakat setempat antusias dengan mendatangi lokasi bazar sejak pagi. Begitu tahu wali kota ada di lokasi, tak sedikit warga yang meminta berfoto bersama.