Pernikahan perempuan asal Dompu, NTB, bernama Tiara viral di media sosial. Musababnya, Tiara itu dinikahi oleh pria Turki dengan mahar mencapai Rp 2 miliar.
Otoritas Turki menangkap 65 tentara dan polisi pada Jumat (23/5) dini hari waktu setempat atas dugaan keterkaitan dengan mendiang ulama Fethullah Gulen.
Presiden RI Prabowo akan bertolak dari Ankara menuju Antalya dalam rangkaian kunjungan kenegaraannya di Turki. Ia akan turut jadi pembicara dalam forum itu.
Prabowo Subianto tiba di Turki usai lawatan di Persatuan Emirat Arab. Prabowo disambut langsung oleh Recep Tayyip Erdogan di Bandara Internasional Esenboga.
Polisi Turki menahan Wali Kota Istanbul, Ekrem Imamoglu. Penahanan Imamoglu, yang dianggap pesaing Presiden Turki Erdogan, dikecam oleh partai oposisi.
Ukraina dan Rusia akan berunding langsung di Turki pada Jumat (16/5). Namun absennya Putin meninggalkan sedikit harapan untuk kesepakatan mengakhiri perang.