Enzo Fernandez, pemain termahal Chelsea, kini tersisih dari skuad utama. William Gallas menilai Liga Inggris keras dan Fernandez perlu beradaptasi lebih baik.
Argentina lolos ke perempatfinal Copa America 2024 dengan catatan sempurna di fase grup, usai menang 2-0 atas Peru. Sementara Chile terdepak oleh Kanada.
Kasus dugaan rasisme oleh pemain Argentina terhadap Prancis berbuntut panjang. Wakil Menpora Argentina dicopot setelah meminta Lionel Messi minta maaf.