Steven Gerrard ikut kecewa berat mendengar kabar pemecatan Frank Lampard oleh Chelsea. Meski demikian, melihat rekam jejak Chelsea, Gerrard tak terkejut.
Aston Villa tampaknya serius mengincar Steven Gerrard untuk dijadikan manajernya. The Villa kabarnya akan segera meminta izin ke Rangers untuk memboyongnya.