Fungsionaris DPP Partai Golkar Djafar Ruliansyah Lubis mengatakan, jelang Munas Partai Golkar, embusan angin politik tentang aklamasi ketua umum makin tercium.
Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Nurul Arifin mengungkapkan keberhasilan Airlangga Hartarto membawa Golkar keluar dari berbagai prahara.
"Kita di daerah itu tidak ingin aklamasi karena ada beberapa kader terbaik Golkar yang kami dengar akan tampil...," kata Ketua DPD Golkar Aceh Teuku Mudasir.
Juru bicara Bamsoet, Andi Sinulingga, menyinggung soal musyawarah mufakat dalam pemilihan Ketum Partai Golkar. Andi menyebut opsi voting tak melanggar apa pun.