detikNews
Obama Tunjuk Robert Blake Jadi Duta Besar AS untuk Indonesia
Presiden Amerika Serikat Barack Obama menunjuk duta besar yang baru untuk Indonesia. Robert Blake ditunjuk menggantikan Scot Marciel yang kini sudah kembali ke AS.
Kamis, 01 Agu 2013 15:16 WIB







































